Jumat, 05 Maret 2021

Latihan soal KWU kelas XI

    Nama Guru        : Arif Wambudi

Mata Pelajaran : KWU

Kelas                   : XI

Judup materi: latihan soal tentang materi Wirausaha budidaya pembenihan ikan hias

KD : 4.1

Tujuan Pembelajaran : Agar anak-anak bisa mempunyai inovasi dalam berwirausaha, dan bisa berbudidaya


    Assalamualikum

anak-anak sholeh sholehah..

Jangan lupa hari ini belajar dan jangan lupa tetep patuhi ptotokol kesehatan 3M, semoga kalian selalu bersyukur, selalu bersabar, selalu semangat belajar walau dari rumah...


Untuk jadwal PJJ, masih menggunakan jadwal semester lalu ya..


Ingat sebelum memulai belajar selalu bangun subuh, laksanakan sholat subuh, sholat duha, murojaah, dan mengikuti literasi di fb dan ig sekolah...

Semangat belajar ya...


Semoga pandemi segera berakhir 


🙏🙏🙏🙏🙏🙏

Latihan Soal KWU tentang materi budidaya pembenihan ikan hias

1. Lihatlah di sekitarmu / anda sendri yang punya usaha budidaya ikan hias atau tren skarang ikan cupang, jelaskan tentang budidaya ikan cupang tersebut ? 

2. Berapakah biaya produksi yang du keluarkan oleh budidaya ? 

3. Berapakah omset/ keuntungan dari budidaya ikan hias tersebut di musim sekarang ? 

Kalian ketik jawabanya di kolom komentar ya nak, semangaat 💪💪

25 komentar:

  1. Shela Safrina
    XI IPA 3
    1. Budidaya ikan Cupang merupakan salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. Tak heran, saat ini banyak sekali orang yang ingin memeliharanya. Bahkan, para pemula pun juga ada begitu banyak.

    2. Modal Awal
    - bibit ikan / induk ikan seharga Rp.250.000
    - akuarium seharga Rp. 350.000
    - total modal yg dibutuhkan seharga Rp.600.000

    Pengeluaran bulanan
    - pengadaan bibit seharga Rp.250.000
    - pakan ikan seharga Rp.200.000
    - vitamin, dll seharga Rp.250.000
    - total pengeluaran dalam sebulan seharga Rp.700.000

    3. Omset/keuntungan: Ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah (Harga tergantung ukuran dan corak ikannya).

    BalasHapus
  2. Nur Aini Ari Ongkana
    XI IPA 3
    1.Budidaya ikan cupang/ikan hias mulai kembali diminati dan digemari banyak orang,sehingga kembali populer di Indonesia.Sedangkan untuk prosesnya budidaya ikan cupang ini dapat dibilang cukup mudah,asalkan kita paham ilmunya,dengan cara memilih induk cupang yg berkualitas baik dari segi kesehatan tubuh dll, tempat (aquarium) atau gelas yang mudah didapatkan dan rajin untuk dijaga kebersihannya, serta tanaman air untuk menunjang kehidupan cupang.Karena karakteristiknya yang unik terdapat pada ekornya yang berbentuk kipas dan memiliki warna yang indah membuat orang-orang tertarik untuk budidaya ikan cupang.

    2.Benih ikan cupang cukup jarang untuk ditemukan>>induk ikan cupang:Rp 5.000-10.000
    Aquarium:Rp 200.000
    Pengadaan bibit:Rp 200.000
    Pakan ikan:Rp 50.000
    Vitamin ikan:Rp 120.000
    Pengeluaran:kurang lebih Rp 500.000

    3.Keuntungan yang diperoleh bisa ratusan hingga jutaan rupiah,tergantung dengan cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna nya yg menarik atau tidak.

    BalasHapus
  3. Vanesha Saraswati
    XI IPA 3
    1. Budidaya Ikan Cupang
    A. Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    B. Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    C. Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berubuh 3-4 bulan
    2. Modal Awal
    • Bibit ikan dan induk ikan seharga Rp.200.000
    • Akuarium : Rp.450.000
    • Total modal yang dibutuhkan Rp.650.000
    Pengeluaran Bulanan
    • Pengadaan bibit Rp.300.000
    • Pakan Ikan Rp.245.000
    • Vitamin, dll Rp.350.000
    • Total pengeluaran dalam sebulan Rp. 895.000
    3.Keuntungan/omset yang diperoleh dari budidaya ikan hias bisa ratusan hingga jutaan rupiah,tergantung dengan bagaimana cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna pada ikan hias terlihat menarik atau tidak.

    BalasHapus
  4. Rahmalia Putri
    XI IPA 3
    1. Budidaya Ikan Cupang
    • Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    • Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    • Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berumur 3-4 bulan.

    2. Modal
    • bibit ikan atau induk ikan Rp. 250.000 = 500 ekor
    • akuarium Rp. 300.000
    • pakan ikan Rp.250.000
    • pengadaan bibit Rp.200.000
    • vitamin,dll Rp.150.000
    • pembersihan akuarium Rp.50.000
    • total pengeluaran: Rp 1.200.000

    3. Omset perminggu yang dihasilkan mencapai Rp500.000 lebih. Harga ikan hiasnya pun beragam, mulai dari harga Rp15.000 hingga Rp500.000. selain cara membudidayakan ikan hias ini mudah, juga memberikan untung yang besar.

    BalasHapus
  5. INTAN PERMATA SARI
    XI IPA 3
    1. Budidaya ikan cupang
    =>Memilih Indukan untuk Budidaya Ikan Cupang
    langkah pertama yang harus dipersiapkan adalah mencari bibit atau indukan yang berkualitas.
    ciri-ciri indukan yang sudah siap dikembangbiakan
    JANTAN
    Setidaknya berumur 4-8 bulan,Bentuk badannya panjang,Warnanya terang dan menarik serta siripnya panjang,Gerakannya lincah dan agresif
    BETINA
    Setidaknya berumur 3-4 bulan,Warnanya kusam dan tidak menarik serta siripnya pendek,Gerakannya lambat

    2. • Modal Awal
    - Bibit ikan dan induk ikan seharga Rp.300.000
    - Akuarium : Rp.400.000
    - Total modal yang dibutuhkan Rp.700.000
    • Pengeluaran Bulanan
    - Pengadaan bibit Rp.350.000
    - Pakan Ikan Rp.250.000
    - Vitamin, dll Rp.250.000
    - Total pengeluaran dalam sebulan Rp.850.000

    3.Bisa mencapai 10jt per bulan,Satu ekor ikan cupang hias bisa bernilai Rp 500.000 hingga Rp 1 juta jika dibudidayakan secara maksimal sehingga menghasilkan ikan cupang dengan corak warna yang indah.

    BalasHapus
  6. Tharissa Nadia K
    XI IPA 3
    1.Budidaya ikan cupang/ikan hias mulai kembali diminati dan digemari banyak orang,sehingga kembali populer di Indonesia.Sedangkan untuk prosesnya budidaya ikan cupang ini dapat dibilang cukup mudah,asalkan kita paham ilmunya,dengan cara memilih induk cupang yg berkualitas baik dari segi kesehatan tubuh dll, tempat (aquarium) atau gelas yang mudah didapatkan dan rajin untuk dijaga kebersihannya, serta tanaman air untuk menunjang kehidupan cupang.Karena karakteristiknya yang unik terdapat pada ekornya yang berbentuk kipas dan memiliki warna yang indah membuat orang-orang tertarik untuk budidaya ikan cupang.

    2.Benih ikan cupang cukup jarang untuk ditemukan>>induk ikan cupang:Rp 5.000-10.000
    Aquarium:Rp 200.000
    Pengadaan bibit:Rp 200.000
    Pakan ikan:Rp 50.000
    Vitamin ikan:Rp 120.000
    Pengeluaran:kurang lebih Rp 500.000

    3.Keuntungan yang diperoleh bisa ratusan hingga jutaan rupiah,tergantung dengan cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna nya yg menarik atau tidak.

    BalasHapus
  7. Riko Fernando
    XI IPA 3

    1.gampang-gampang susah. Belakangan, ikan cupang menjadi primadona bagi para pecinta ikan. Ikan mungil ini dikenal akan keindahannya sebagai hewan hias. Tak heran, saat ini banyak sekali orang yang ingin memeliharanya. Bahkan, para pemula pun juga ada begitu banyak.

    Tak sedikit pula dari mereka yang ingin membudidayakan ikan cupang. Sayang, sejumlah orang masih belum mengerti tentang cara budidaya ikan cupang di rumah. Sebenarnya, budidaya ikan cupang begitu mudah terlebih mereka tak membutuhkan tempat luas serta modal yang besar.

    2.Jika biaya produksi yang dikeluarkan untuk budidaya pembenihan ikan cupang sebesar Rp. 450.000 dan total produksi sebanyak 1.000 ekor, dengan harga jual benih ikan cupang Rp. 1.000/ekor maka:BEP Produksi = = 450 ekorBEP Harga == Rp 500/ekorRp. 450.000Rp. 1.000Rp. 450.000900 ekor.

    3.Modalnya boleh sedikit, tapi kalau mau sukses berarti bekal lainnya yang harus banyak. Namanya juga berbisnis, punya ide mumpuni aja tidak cukup apalagi jika bisnis yang dipilih memiliki banyak kompetitor. Hal seperti pengetahuan dan strategi juga sangatlah penting untuk dimiliki ketika akan memulai binis.

    BalasHapus
  8. Anjelina Prila 11 IPA 3

    1. budidaya ikan cupang merupakan salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. saat ini banyak sekali orang yang ingin memeliharanya. Bahkan, para pemula pun juga ada begitu banyak.

    2. Modal Awal
    - bibit ikan / induk ikan = Rp.250.000
    - akuarium = Rp. 350.000
    - total modal yang dibutuhkan =Rp.600.000

    pengeluaran bulanan
    - pengadaan bibit = Rp.250.000
    - pakan ikan = Rp.200.000
    - vitamin, dll = Rp.250.000
    - total pengeluaran dalam sebulan =Rp.700.000

    3. omset/keuntungan: Ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah (Harga tergantung ukuran dan corak ikannya).

    BalasHapus
  9. reza febriana
    11 ipa 3

    1. budidaya ikan cupang merupakan salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. saat ini banyak sekali orang yang ingin memeliharanya. Bahkan, para pemula pun juga ada begitu banyak.

    2. Modal Awal
    - bibit ikan / induk ikan = Rp.250.000
    - akuarium = Rp. 350.000
    - total modal yang dibutuhkan =Rp.600.000

    pengeluaran bulanan
    - pengadaan bibit = Rp.250.000
    - pakan ikan = Rp.200.000
    - vitamin, dll = Rp.250.000
    - total pengeluaran dalam sebulan =Rp.700.000

    3. omset/keuntungan: Ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah dan tergantung dengan warna atau corak yang menarik atau tidak

    BalasHapus
  10. Vinna Vebriyanti
    XI IPA 3

    1. Budidaya Ikan Cupang
    A. Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    B. Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    C. Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berubuh 3-4 bulan


    2. Modal Awal
    • Bibit ikan dan induk ikan seharga Rp.200.000
    • Akuarium : Rp.450.000
    • Total modal yang dibutuhkan Rp.650.000
    Pengeluaran Bulanan
    • Pengadaan bibit Rp.300.000
    • Pakan Ikan Rp.245.000
    • Vitamin, dll Rp.350.000
    • Total pengeluaran dalam sebulan Rp. 895.000


    3.Keuntungan/omset yang diperoleh dari budidaya ikan hias bisa ratusan hingga jutaan rupiah,tergantung dengan bagaimana cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna pada ikan hias terlihat menarik atau tidak.

    BalasHapus
  11. Vinna Vebriyanti
    XI IPA 3

    1. Budidaya Ikan Cupang
    A. Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    B. Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    C. Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berubuh 3-4 bulan


    2. Modal Awal
    • Bibit ikan dan induk ikan seharga Rp.200.000
    • Akuarium : Rp.450.000
    • Total modal yang dibutuhkan Rp.650.000
    Pengeluaran Bulanan
    • Pengadaan bibit Rp.300.000
    • Pakan Ikan Rp.245.000
    • Vitamin, dll Rp.350.000
    • Total pengeluaran dalam sebulan Rp. 895.000


    3.Keuntungan/omset yang diperoleh dari budidaya ikan hias bisa ratusan hingga jutaan rupiah,tergantung dengan bagaimana cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna pada ikan hias terlihat menarik atau tidak.

    BalasHapus
  12. Cece tiara safitri
    XI IPA 3

    1) Budidaya Ikan Cupang:
    ○ Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    ○ Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    ○ Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit.

    -Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri:
    sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan.
    -ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berubuh 3-4 bulan.

    2) Modal
    ○ bibit ikan atau induk ikan Rp. 250.000 = 500 ekor
    ○ akuarium Rp. 300.000
    ○ pakan ikan Rp.250.000
    ○ pengadaan bibit Rp.200.000
    ○ vitamin,dll Rp.150.000
    ○ pembersihan akuarium Rp.50.000
    ○ total pengeluaran +-: Rp 1.200.000

    3) keuntungan/omset yang diperoleh dari budidaya ikan hias bisa ratusan hingga jutaan rupiah,tergantung dengan bagaimana cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna pada ikan hias terlihat menarik atau tidak.

    BalasHapus
  13. Dhea Amanda Putri
    XI IPA 3

    1. Budidaya Ikan Cupang
    • Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    • Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    • Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berumur 3-4 bulan.

    2. Modal
    • bibit ikan atau induk ikan Rp. 250.000 = 500 ekor
    • akuarium Rp. 300.000
    • pakan ikan Rp.250.000
    • pengadaan bibit Rp.200.000
    • vitamin,dll Rp.100.000
    • pembersihan akuarium Rp.50.000
    • total pengeluaran: Rp 1.150.000

    3. Omset perminggu yang dihasilkan mencapai lebih dari Rp500.000. Harga ikan hiasnya pun beragam, mulai dari harga Rp15.000 hingga Rp500.000, tergantung corak dan warna pada ikan hias terlihat menarik atau tidak. selain cara membudidayakan ikan hias ini mudah, juga memberikan untung yang besar.

    BalasHapus
  14. Gusjiyanti Aries Tiano
    XI IPA 3

    1. Budidaya ikan Cupang adalah salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. Tak heran, saat ini banyak sekali orang yang ingin memeliharanya. Bahkan, para pemula pun juga ada begitu banyak.

    2. Modal Awal:
    - bibit ikan / induk ikan seharga Rp. 300.000,00
    - akuarium seharga Rp. 450.000,00
    - total modal yang dibutuhkan seharga Rp. 750.000,00
    Pengeluaran bulanan:
    - pengadaan bibit seharga Rp.250.000
    - pakan ikan seharga Rp. 150.000,00
    - vitamin, pembasmi kutu, dll segarga Rp. 200.000,00
    - total pengeluaran dalam sebulan seharga Rp. 600.000,00

    3. Omset atau keuntungannya mencapai ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat. Tergantung dengan cara budidaya ikannya secara maksimal atau tidak,serta corak dan warna nya yang langka, menarik atau tidak.

    BalasHapus
  15. INDRA BANGSAWAN
    XI IPA 3




    1. Budidaya ikan Cupang merupakan salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. Tak heran, saat ini banyak sekali orang yang ingin memeliharanya. Bahkan, para pemula pun juga ada begitu banyak.

    2. Modal Awal
    - bibit ikan / induk ikan seharga Rp.250.000
    - akuarium seharga Rp. 350.000
    - total modal yg dibutuhkan seharga Rp.600.000

    Pengeluaran bulanan
    - pengadaan bibit seharga Rp.250.000
    - pakan ikan seharga Rp.200.000
    - vitamin, dll seharga Rp.250.000
    - total pengeluaran dalam sebulan seharga Rp.700.000

    3. Omset/keuntungan: Ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah (Harga tergantung ukuran dan corak ikannya).

    BalasHapus
  16. Nama:Darma Putra Aditama
    Kelas :XI IPA 3
    1. Budidaya ikan Cupang merupakan salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. Di daerah saya ada satu toko yang menjual berbagai macam ikan hias, termasuk ikan cupang, ikan bisa dipilih yang sehat dan memiliki corak yang indah, namun dengan berbeda corak maka akan mempengaruhi harga si ikan tsb.

    2. Modal Awal
    - bibit ikan / induk ikan seharga Rp.250.000
    - akuarium seharga Rp. 350.000
    - total modal yg dibutuhkan seharga Rp.600.000

    Pengeluaran bulanan
    - pengadaan bibit seharga Rp.250.000
    - pakan ikan seharga Rp.200.000
    - vitamin, dll seharga Rp.250.000
    - total pengeluaran dalam sebulan seharga Rp.700.000

    3. Omset/keuntungan: Ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah (Harga tergantung dari corak ikannya).

    BalasHapus
  17. Jovita yosepah
    XI IPA 3

    1. Budidaya ikan Cupang merupakan salah satu jenis budidaya ikan hias yang cukup populer di Indonesia. Tampilannya yang indah membuat banyak orang menarik untuk memelihara ikan yang satu ini. Di daerah saya ada satu toko yang menjual berbagai macam ikan hias, termasuk ikan cupang, ikan bisa dipilih yang sehat dan memiliki corak yang indah, namun dengan berbeda corak maka akan mempengaruhi harga si ikan tsb.

    2. Modal Awal
    - bibit ikan / induk ikan seharga Rp.250.000
    - akuarium seharga Rp. 350.000
    - total modal yg dibutuhkan seharga Rp.600.000

    Pengeluaran bulanan
    - pengadaan bibit seharga Rp.250.000
    - pakan ikan seharga Rp.200.000
    - vitamin, dll seharga Rp.250.000
    - total pengeluaran dalam sebulan seharga Rp.700.000

    3. Omset/keuntungan: Ratusan ribu rupiah hingga jutaan rupiah. Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah (Harga tergantung dari corak ikannya).

    BalasHapus
  18. M Rezky Adytama
    XI IPA 3

    1. Budidaya ikan cupang memang menjadi trend di masa pandemi ini, budidaya ini bisa menghasilkan uang atau pun sekadar hobi semata. Pemeliharaan ikan cupang ini harus di lakukan dengan benar memilih indukan cupang nya juga harus yg berkualitas dan sehat agar bisa berkembang biak dengan baik. Pemeliharaan ikan cupang ini tidak sekadara hanya memelihara saja tetapi perlu ilmu dalam pemeliharaannya.

    2. Modal awal
    > Bibit ikan dibeli seharga Rp. 200.000
    > Wadah seharga Rp. 300.000
    Total modal yg dbutuh kan Rp. 500.000
    Pengeluaran bulanan
    > Pakan ikan Rp. 200.000
    > Pengadaan bibit Rp. 250.000
    > Vitamin, dll Rp. 300.00
    Total pengeluaran dalam sebulan Rp. 750.000

    3. Keuntungan atau omset yg diperoleh dari budidaya ikan cupang bisa dari ratusan ribu sampai jutaan, tergantung dari cara kita budidaya cupang tersebut

    BalasHapus
  19. Arif Rahman Hakim
    XI IPA 3

    1. Budidaya ikan cupang memang menjadi trend di masa pandemi ini, budidaya ini bisa menghasilkan uang atau pun sekadar hobi semata. Pemeliharaan ikan cupang ini harus di lakukan dengan benar memilih indukan cupang nya juga harus yg berkualitas dan sehat agar bisa berkembang biak dengan baik. Pemeliharaan ikan cupang ini tidak sekadara hanya memelihara saja tetapi perlu ilmu dalam pemeliharaannya.

    2. Modal awal
    - Bibit ikan dibeli seharga Rp. 200.000
    - Wadah seharga Rp. 300.000
    Total modal yg dibutuhkan Rp. 500.000
    Pengeluaran bulanan
    - Pakan ikan Rp. 200.000
    - Pengadaan bibit Rp. 250.000
    - Vitamin, dll Rp. 300.00
    Total pengeluaran dalam sebulan Rp. 750.000

    3. Keuntungan atau omset yg diperoleh dari budidaya ikan cupang bisa dari ratusan ribu sampai jutaan, tergantung dari cara kita budidaya cupang tersebut

    BalasHapus
  20. Alyra Ayu Kinanti
    XI IPA 3

    1. Budidaya Ikan Cupang
    -Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    -indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    -Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berubuh 3-4 bulan

    2. • Modal Awal
    - Bibit ikan dan induk ikan seharga Rp.300.000
    - Akuarium : Rp.400.000
    - Total modal yang dibutuhkan Rp.700.000

    3. Omset/Keuntungan
    Pada masa pandemi covid-19 penjualan ikan cupang meningkat hingga puluhan juta rupiah (Harga tergantung ukuran dan corak ikannya. Dalam sebulan bisa menjual 50 ekor hingga 100 ekor ikan hias cupang)

    BalasHapus
  21. Muhammad Evan
    XI IPA 3

    1. Sekarang ini budidaya ikan cupang sedang menjadi tran baik untuk menghasilkan uang ataupun hanya untuk hobi saja. Budidaya ikan cupang ini harus dilakukan secara benar agar cupang dapat berkembang biak dengan baik. Cara melakukannyapun tidak semudah kelihatannya, karena harus diimbangi dengan pengetahuan atas pembudidayaan itu sendiri.
    Seperti harus dapat membedakan induk cupang yang baik, mangatur kondisi air, dan membuat tempat cupang untuk hidup maupun berkembang biakbiak dengan baik serta harus diimbangi dengan pemberian makan, vitamin dan lain sebagainya.

    2. Modal awal.
    • Induk ikan(jantan dan betina) : Rp 350.000
    • Wadah(toples dan baskom) : Rp 100.000
    • Aerator : Rp 200.000
    Jadi total modal awal yang dikeluarkan adalah Rp 650.000

    Pengeluaran bulanan.
    • Pakan ikan : Rp 150.000
    • Vitamin(ketapang) : Rp 50.000
    Jadi total pengeluaran perbulan adalah Rp 200.000

    3. Omset/keuntungan dari usaha budidaya ikan cupang disaat seperti sekarang ini bisa berjumlah Rp 500.000 hingga jutaan rupiah.

    BalasHapus
  22. Rakha kumara zaki XI IPA 3
    Jawaban:
    1.budi daya ikan cupang merupakan salah stu wirausaha yang sangat menjanjikan terutama dimasa pandemi. Budidaya ini dilakukan dengan cara dengan membudidaya salah satu ikan hias terkenal yaitu cupang. Modal awal yang dibutuhkan dalam membuat usah inibtidak besar, yaa... paling 1 juta udah bisa. Pembudidayaan ikan cupang ini cukup gampang, hanya saja kita harus rutin merawat cupang yang kita budidayakan agar menghasilkan benih berkualitas.

    2. Modal awal=
    •Bibit ikan dan induk ikan:Rp
    450.000
    •Akuarium:Rp 500.000
    •Wadah pemijahan(kalau beli):Rp
    15.000
    Total modal awal:Rp 965.000
    Pengeluaran bulanan:
    ▪︎pengadaan bibit:Rp 300.000
    ▪︎pakan ikan:Rp 190.000
    ▪︎vitamin,dll:Rp 300.000
    Total pengeluaran sebulan:Rp790.000
    Total biaya:Rp 1.755.000

    3.dimusim sekarang omset yang didapat tinggi, bahkan bisa puluhan juta. Hal ini di karenakan orang2 mulai banyak mencari dan membeli ikan hias salh satunya cupang. Namun, omset yang kita dapatkan tergantung dri kualitas ikan cupang yang kita punya. Semakin bagus ikan cupangnya, maka harganya semakin mahal, dan omset yang didapat semakin besar.

    BalasHapus
  23. SHAYUQI AZIZ
    XI IPA 3


    1. Budidaya Ikan Cupang
    • Memilih Indukan Ikan Cupang yang Berkualitas
    • Indukan ikan cupang yang bagus biasanya berasal dari keturunan dengan kondisi tubuh yang sehat.
    • Untuk membedakan ikan cupang betina dan jantan tak terlalu sulit. Ikan cupang jantan memiliki ciri-ciri sirip melebar, ekor lebar mengembang, tubuh lebih besar, gerakkan lincah, warna lebih cerah, dan setidaknya berumur 4-8 bulan. Sedangkan, ikan cupang betina memiliki ciri-ciri sirip pendek, ekor lebih pendek, tubuh lebih kecil, gerakkan lamban, warna kusam, dan berumur 3-4 bulan.

    2. Modal
    • bibit ikan atau induk ikan Rp. 250.000 = 500 ekor
    • akuarium Rp. 300.000
    • pakan ikan Rp.250.000
    • pengadaan bibit Rp.200.000
    • vitamin,dll Rp.100.000
    • pembersihan akuarium Rp.50.000
    • total pengeluaran: Rp 1.150.000

    3. Omset perminggu yang dihasilkan mencapai lebih dari Rp500.000. Harga ikan hiasnya pun beragam, mulai dari harga Rp15.000 hingga Rp500.000, tergantung corak dan warna pada ikan hias terlihat menarik atau tidak. selain cara membudidayakan ikan hias ini mudah, juga memberikan untung yang besar.

    BalasHapus
  24. Aditya Gumai
    XI IPA 3

    1. Budidaya ikan cupang memang menjadi trend di masa pandemi ini, budidaya ini bisa menghasilkan uang atau pun sekadar hobi semata. Pemeliharaan ikan cupang ini harus di lakukan dengan benar memilih indukan cupang nya juga harus yg berkualitas dan sehat agar bisa berkembang biak dengan baik. Pemeliharaan ikan cupang ini tidak sekadara hanya memelihara saja tetapi perlu ilmu dalam pemeliharaannya.

    2. Modal awal
    - Bibit ikan dibeli seharga Rp. 200.000
    - Wadah seharga Rp. 300.000
    Total modal yg dibutuhkan Rp. 500.000
    Pengeluaran bulanan
    - Pakan ikan Rp. 200.000
    - Pengadaan bibit Rp. 250.000
    - Vitamin, dll Rp. 300.00
    Total pengeluaran dalam sebulan Rp. 750.000

    3. Keuntungan atau omset yg diperoleh dari budidaya ikan cupang bisa dari ratusan ribu sampai jutaan, tergantung dari cara kita budidaya cupang tersebut

    BalasHapus
  25. Nadia istikomah
    Xi ipa 3

    1.Kita dapat membudidayakan ikan cupang, bisa dirumah maupun diluar rumah, dengan tujuan memperbanyak kualitas ikan salah satunya dengan dengan warna yang unik ,sehingga kita bisa mendapatkan keuntungan lebih tinggi dari hasil pembudidayaan tersebut.

    2. Biaya produksi yang kita keluarkan untuk membudidayakan ikan cupang, seperti memberi pakan, 2minggu kita keluarkan Rp. 30.000 (Sampai 3bln), Jadi Kurang lebih kita mengeluarkan biaya Rp.100.000.

    3. Omset/Keuntungan yang kita peroleh dari membudidayakan ikan cupang yaitu, 80persen dari modal awal.
    Contoh:
    Modal; 2ekor cupang=Rp.300.000.
    Hasil budidaya paling sedikit 150ekor; Harga jual 1ekor=Rp.150.000.

    BalasHapus