Selasa, 06 Oktober 2020

Soal PTS ekonomi LM kelas XII

  

Soal  ekonomi LM kelas XII

1.     “Akuntansi dapat didefinisikan sebagai suatu system informasi yang memberikan laporan kepada berbagau pemakai atau pembuat keputusan  mengenai aktivitas bisnis dari kesatuan ekonomi(perusahaan atau badan usaha)”. Definisi ini dikemukakan oleh…

a.      David ricardo

b.     Samuelson

c.      Firdaus A. dunia

d.     Prof. mardiasmo

e.      AAA

 

2.     Dibawah ini Manakah yang merupakan manfaat dari akutansi…

1)    Akuntansi dapat membantu dalam mengalokasikan sumber daya langka yang ada di masyarakat.

2)    Akuntansi membantu dalam mengelola dan mengarahkan seumber daya yang ada dalam perushaan.

3)    Akutansi membantu melaporkan pemakaian sumber daya yang digunakan oleh perusahaan atau organisasi.

4)    Memproses data menjadi informasi yang dapat digunakan dalam proses pengambilan keputusan.

5)    Melakukan control secara tepat terhadap asset organisasi.

a.      1,2 dan 3

b.     1,2 dan 4

c.      2,3 dan 4

d.     3,4 dan 5

e.      1,4,dan 5

 

3.     Manakah yang bukan pihak eksternal pemakaian informasi akuntansi…

a.      Pemilik perusahaan

b.     Karyawan

c.      Pemerintah

d.     Menejemen perusahaan

e.      Investor

 

4.     Akuntansi yang bergerak dibidang pajak adalah…

a.    Akuntansi pemeriksaan

b.   Akuntansi pajak

c.    Akuntansi pemerintahan

d.   Akuntansi keuangan

e.    Akuntansi menejemen

 

5.     Bidang akuntansi yang bertugas menyusun perencanaan dalam bidang keuangan berdasarkan informasi akuntansi yang tersedia untuk masa yang akan datang…

a.      Financial accounting

b.     Cost accounting

c.      Tax accounting

d.     Auditing

e.      Budgeting

 

6.     Yang merupakan tugas akuntansi publik adalah

a.    Menyusun system akuntansi

b.   Menyusun kurikulum akuntansi

c.    Memeriksa laporan keuangan secara independen

d.   Menangani pajak

e.    Menyusun buku-buku akuntansi

 

7.     System akuntansi yang kemudian sampai ke Indonesia, pertama kali dikembangkan di Negara…

a.      Inggris

b.     Belanda

c.      Ynani

d.     Mesir kuno

e.      Amerika

 

8.     Buku yang mengupas system tata buku berpasangan adalah

a.     The Tractacus De Computis Et Scriptoria

b.     The Accounting Principles

c.      The Language Of Business Transactions

d.     Summa De Aretmetika, Geometrica, Proportione Et Proportionalita

e.      Summa De Tranctacus De Compuits Et Scriptoria

 

9.     Prinsip yang mempelajari pengukuran, pengertian, dan pengakuan terhadap penghasilan, adalah prinsip

a.      Realisasi penghasilan

b.     Objektif

c.      Konsistensi

d.     Harga perolehan

e.      Disclosure

 

10.             Dibawah ini yang termasuk kualitas informasi akuntansi

1)    Mengabaikan informasi penting nonmoneter

2)    Relevan

3)    Tidak mengungkap nilai bisnis

4)    Ekonomis/perbandingan antara manfaat dan biaya.

5)    Dapat di bandingkan

6)    Tidak memberikan anlisis yang rinci

a.      2,3 dan 5

b.     3,4 dan 6

c.      1,4 dan 6

d.     1,2 dan 4

e.      2,4 dan 5

 

11.             Kejadian- kejadin dalam kegiatan ekonomi yang secara langsung dapat memengarusi kondisi keuangan atau hasil operasi suatu perusahaan. Merupakan pengertian dari…

a.      Asset

b.     Akuntansi

c.      Transaksi

d.     Pendapatan

e.      Jurnal

 

12.             Dalam konsep akuntansi badan usaha adalah suatu struktur yang berdiri sendiri sehingga terbentuk persamaan dasar akuntansi…

a.      Aset = utang usaha

b.     Asset = kewajiban usaha

c.      Harta jangka pendek = harta jangka panjang

d.     Asset = kewajiban usaha + ekuitas pemilik

e.      Utang jangka pendek = utang jangka panjang

 

13.             Yang termasuk asset tetap adalah

a.      Peralatan, mesin dan tanah

b.     Kas, perlengkapan dan peralatan

c.      Good will, gedung dan beban dibayar di muka

d.     Laba ditahan, modal saham dan modal

e.      Beban iklan, beban gaji dan beban bunga

14.             Asset tetap adalah…

a.      Asset yang umur ekonominya kurang dari satu tahun dan mudah diuangkan

b.     Asset yang dapat dipakai berkali-kali dengan umur ekonomis lebih dari 1 tahun

c.      Kewajiban yang harus segera dilunasi  dalam waktu kurang dari satu tahun

d.     Kewajiban kepada pihak ke-3 dalam jangka waktu lebih dari satu tahun

e.      Laba perseroan terbatas yang tidak dibagikan

 

15.                     Berdasarkan sifatnya, akun dibedakan menjadi…

a.      Lampiran dan campuran

b.     Sementara dan permanen

c.      Konsisten dan permanen

d.     Nominal dan rill

e.      Rill dan nyata

 

16.                      Surya meminjam uang di Bank syariah sebanyak Rp. 13.000.000,. analisis dari transaksi dalam persamaan akuntansi ini adalah…

a.      Kas(+);piutang(+)

b.     Utang(-); kas(-)

c.      Kas(+);utang(+)

d.     Utang(-);kas(+)

e.      Piutang(+);kas(-)

 

17.                      Media yang digunakan untuk mencatat segala transaksi yang sejenis disebut

a.      Account

b.     Form

c.      Account receivable

d.     Invoice

e.      Revenues

 

18.                      Hak residual atas asset perusahaan setelah dikurangi semua liablitas adalah

a.      Ekuitas

b.     Beban

c.      Asset tetap

d.     Liabilitas

e.      Pendapatan

19.                      Faiz membeli tambahan salon Rp.3.000.000 di bayar uang muka Rp. 1.500.000 sisanya bulan depan. Analisis transaksi dalam persamaan akuntansi  ini adalah

a.      Kas(-);perlengkapan(-);utang usaha(+)

b.     Beban(-); utang usaha(+); peralatan(+)

c.      Peralatan(+);utang usaha(-);kas(-)

d.     Kas(+);perlengkapan(+);piutang usaha(+)

e.      Kas(-);;peralatan(+);utang usaha(+)

 

20.                      Contoh transaksi internal…

a.      Pemakaian perlengkapan

b.     Pembayaran gaji pegawai

c.      Pemakaian modal oleh pemilik

d.     Pendapatan perusahaan

e.      Pembelian perlengkapan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar